Lowongan Kerja PT Hasnur Riung Sinergi (HRS)
Lowongan Kerja Terbaru PT HRS - PT Hasnur Riung Sinergi (HRS) merupakan Perusahaan Jasa Kontraktor Pertambangan yang dirikan pada tanggal 26 Oktober 2010 merupakan perusahaan Jasa Kontraktor Pertambangan yan memiliki kantor pusat di Lantai 7 Gedung Office 8, Jl Jend.
Sudirman kav 52-53, Jakarta Selatan. Dengan kepemilikian bersama dengan 55% oleh Hasnur Jaya Energi (HJE) dan 45& oleh PT Riung Mitra Lestari (RML).
Hasnur Group memiliki visi untuk menjadi perusahaan pertambangan terkemuka di Indonesia dengan kapasitas produksi yang terus semakin meningkat dari tahun ke tahun untuk memenuhi kebutuhan konsumsi batubara nasional dan internasional.
Lowongan Kerja Terbaru PT HRS (Hasnur Riung Sinergi) Tahun 2022
Tersedia Lowongan Kerja Terbaru PT HRS (Hasnur Riung Sinergi) Tahun Saat ini dengan posisi tertera yang bisa dilihat kualifikasi dan persyaratannya dibawah ini, dan ingat semua Informasi Lowongan Kerja yang ada adalah bersifat gratis dan jika ada pihak yang membawa nama www.lowongankerja45.com dan meminta bayaran dan lainnya yang merugikan, bisa dipastikan itu adalah palsu.
Posisi Kerja Tersedia
1. Production
- Production Section head
- OB Group Leader
- Coal Group Leader
- Dewatering Group Leader
- Road Maintenance GL
- TDC Group Leader
- Man Power Group Leader
- Drill & blast Group Leader
- Driver TR100/HD785
- Driver DT FM-260
- Operator Drilling DP 150
- Operator Exca DX-1000
- Operator Exca PC-400
- Operaotr Dozer D-10T
- Operator Dozer D-375
- Operator grader cat 120NG
2. Engineering
- Mine Plan Group Leader
- Moco Group Leader
- Surveyor Group Leader
- Instrument Man
3. Plan
- Wheel Section Head
- Track Section Head
- Track Group Leader
- Tyre Group Leader
- Support Group Leader
- Wheel Mechanic
- Track Mechanic
- Support Mechanic
- Welder
- Tyreman
4. Logistic
- Logistic Section Head
- Purchasing Group Leader
- Inventory Group Leader
- FAQ Group Leader
- Warehouse Group Leader
- Driver Support
5. SHE
- SHE Section Head
- Safety Group Leader
- Enviro Group Leader
- Paramedic
6. HRGS
- GS Group Leader
- Civil Group Leader
- IT officer
- Civil Administration
- GS Electrician
- Security
Persyaratan Umum :
- Pengalaman minimal 2 tahun di bidang/posisi yang sama
- Section Head dan Group Leader minimal D3/S1
- Driver, Operator dan Mekanik minimal SMA/ Sederajat
- Security wajib memiliki sertifikat Gada Pertama
Lamar Kerja Sekarang
- Pendaftaran hingga 25 Juni 2022
- Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi
- Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya
- Apply Lamaran Kerja [DISINI]