Skip to main content

Ibu itu Adalah Pembohong - Renungan

gambar : BataraNews.com
Judul yang tertera sangat lah mengundang kebencian, apalagi kita sebagai publik +62 yang selalu menjudge seseorang dari luar, begitu pula dengan artikel yang hanya dari judulnya saja, mungkin jika dilihat dari segi judul yang tertulis diatas "Ibu itu adalah pembohong!!", pasti akan sangat mengganggu pikiran pembaca, karena mungkin akan marah karena kata-kata tersebut menyinggung ibu yang telah melahirkan kita.

Namun pembohong dalam tulisan atau artikel yang tertulis ini sebenarnya memiliki maksud yang positif (+), yang mana Seorang ibu dalam hidupnya selalu membuat kebohongan sebagai berikut :
1. Saat makan, jika makanan kurang, IBU akan memberikan makanan itu kpd anaknya dan berkata, "Cepatlah makan, ibu tdk lapar."

2. Waktu makan, IBU selalu menyisihkan ikan dan daging serta lauk yang ada untuk anaknya dan berkata, "ibu tidak suka daging, makanlah, nak.."

3. Tengah mlm saat dia sedang menjaga anaknya yg sakit, IBU berkata, "Istirahatlah nak, ibu msh blm ngantuk.."

4. Sewaktu lulus tes di salah satu perusahaan BANK BUMN dengan penempatan Medan, yang pastinya merantau, IBU sangat senang sekali, namun dia juga sedih akan kehilangan anaknya yang akan merantau lama, (akhirnya admin mengatakan saja tidak lulus)

5. Saat sudah bekerja (namun tidak merantau), mencoba menyisihkan sedikit uang untuk ibu. Ia berkata, "Simpanlah untuk keperluanmu nak, ibu masih punya uang."

6. Saat di hari tua nya, IBU mendadak lemah karena sakit, anaknya akan menangis, tetapi IBU tetap bisa tersenyum dan berkata, "Jangan menangis, ibu tidak apa apa." Ini adalah kebohongan terakhir yg dibuat ibu. Tidak peduli sebrapa kaya kita, seberapa dewasanya kita, IBU slalu menganggap kita adalah anak kecilnya, IBU selalu lebih mengkhawatirkan diri kita malah IBU tidak pernh membiarkan kita mengkhawatirkan dirinya.
Bagi Admin sendiri sosok ibu adalah orang yang sangat penting kehadirannya, karena apapun yang telah dilakukan, hanya karena kita menginginkan sosok ibu tersebut bahagia, apalagi bagi yang sudah sukses dalam karirnya, betapa bahagianya hati IBU kita melihat kita sudah berhasil.

Namun saat ini, admin hanya ingin menyampaikan kepada IBU, dengan DO'A semoga IBU tenang di Alam sana, dan amal ibadah IBU diterima semuanya oleh ALLAH S.W.T, Amin ya Rabbal Alamin.

Semoga semua anak-anak di dunia ini walaupun sudah dewasa bahkan sudah menikah, bisa menghargai setiap kebohongan seorang IBU yang sangat menyayangi anaknya sepenuh hati, karena beliaulah malaikat nyata yg dikirim TUHAN untuk menjaga kita dan tidak salah kalau SURGA DI TELAPAK KAKI IBU.


"Aku Cinta dan Sayang Ibu"

Popular posts from this blog

Tugas dan Tanggung Jawab Engineering Officer

Tugas dan Tanggung Jawab Engineering Officer | Jenis Kerja Tugas dan Tanggung Jawab Engineering Officer Bertanggung jawab memastikan pelaksanaan pemeliharaan alat Membantu dalam pelaksanaan kalibrasi dan kualifikasi alat Bertanggung jawab pada sistem tata udara dan trouble shooting Bertanggungjawab memantau pemeliharaan gedung Tag : Tugas dan Tanggung Jawab Engineering Officer, Posisi Engineering Office, Apa itu Engineering Office, Bagaimana cara kerja Engineering Office, dalam dunia farmasi Engineering Officer dibutuhkan, kriteria dalam Engineering Office.

Berapakah gaji pegawai PT Nestle Indonesia?

Perusahaan yang kita kenal dengan produsen makanan dan minuman ini yang membawa nama besar Nestle Indonesia yang adalah sebuah perseroan anak perusahaan dari Nestle SA. perusahaan besar ini bergerak dalam bidang gizi kesehatan dan keafiatan, unbtuk akntor pusatnya sendiri bertempat di Swiss, tepatnya di Vevey. Dengan cabang Nestle di Indonesia dengan nama PT Nestle Indonesia tentu sebuah kebanggan tersendiri yang mana kita ketahui selain gaji yang diberikan sangat memadai bahkan perusahaan ini juga memberlakukan karyawannya dengan baik tidak hanya gaji para karyawan diperusahaan ini diberikan tunjangan dan fasilitas cukup. Pastinya adan bertanya tanya, berapakah Gaji kalau bekerja di PT Nestle Indonesia apakah UMR atau dibawah UMR atau bahkan diatas UMR. Admin mencari berbagai data akurat tentang perusahaan ini yang mana admin mengambil sumbe dari Quora dari pemilik akun Arman Sinaga memberikan jawaban untuk gaji di Perusahaan Nestle Indonesia. Berapakah Gaji pegawai Bekerja di PT Nes...

Mengapa pengalaman kerja sangat penting?

Ada sebuah kapal yang mana mesin kapal raksasa ini rusak dan tidak ada seorang pun disana yang bisa memperbaikinya karena tidak mengerti dimana rusaknya, sehingga pemilik kapal tersebut membawanya ke Insinyur Mekanik yang diketahui memiliki pengalaman lebih dari 40 tahun.  Sesampainya si mekanik disana yang adalah insinyur, dia langsung memeriksa mesinnya dengan sangat hati-hati dan teliti, diperhatikannya setiap sudut aik dari atas sampai ke bawah. Setelah melihat semua bagan sisi kapal, sang insinyur tersebut mengeluarkan tasnya dan mengambi sebuah palu berukuran kecil, lalu ia mengetuk kapal dengan lembut. selang beberapa lama kemudian, mesin kapal hidup kembali. 7 hari kemudian si insinyur tersebut memberikan nota jasa perbaikan bahwa total biaya perbaikan kapal raksasa tersebut adalah $10.000 kepada pemilik kapal. Si pemilik kapal terkejut " Apa?! Kamu hampir tidak melakukan apa pun. Beri kami tagihan terperinci. " Kata pemiliknya. Lalu Insinyur memberi pemilik jawaban y...